Buku Pilihan Bulan November 2016
Dipilih Oleh Agus Noor
Salam bulan november.
Sahabat pecnta buku dan sastra, bulan november ini kam dibantu Agus Noor untuk memilih beberapa buku dari sekian judul buku yang terseda di rak jualan kami. Ada 20 buku sastra yang dipillih dan direkomendasikan oleh Agus Noor untuk menjadi panduan bagi sahabat pecnta buku dan sastra dalam berbelanja.
Sepilhan ini tentu sangat subjektif, tapi boleh juga mencoba membacai buku-buku yang menurut orang-orang yang kami minta khusus ini, setelah Dea dan Tia Setiadi. Bisa jadi kita menemukan korelasi antara bacaan mereka dengan karya mereka. Barangkali pula buku yang mereka pilih satu selera dengan kita, atau sebaliknya. Selamat mengamati.
Mari kita cek, apa saja buku pilihan Agus Noor bulan ini:
Sahabat pecnta buku dan sastra, bulan november ini kam dibantu Agus Noor untuk memilih beberapa buku dari sekian judul buku yang terseda di rak jualan kami. Ada 20 buku sastra yang dipillih dan direkomendasikan oleh Agus Noor untuk menjadi panduan bagi sahabat pecnta buku dan sastra dalam berbelanja.
Sepilhan ini tentu sangat subjektif, tapi boleh juga mencoba membacai buku-buku yang menurut orang-orang yang kami minta khusus ini, setelah Dea dan Tia Setiadi. Bisa jadi kita menemukan korelasi antara bacaan mereka dengan karya mereka. Barangkali pula buku yang mereka pilih satu selera dengan kita, atau sebaliknya. Selamat mengamati.
Mari kita cek, apa saja buku pilihan Agus Noor bulan ini:
- A.S. Laksana, Murjangkung (cinta yang dungu dan hantu-hantu), Jakarta: GagasMedia, 2013, viii+216hlm, 45,000
- Acep Zamzam Noor, Di Atas Umbria, Yogyakarta: Gambang Buku Budaya, 2016, x+94 hlm, 14x21 cm, 50.000
- Aesop, Kumpulan Fabel, Yogyakarta: Kakatua, 2016, 174 hlm, 49.000
- Albert Camus, Orang Asing, novel, Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2013, x+124hlm, 40.000
- Annie Dillard, Mengajari Batu Bicara, Ekspedisi Dan Perjumpaan, prosa, Jakarta: Banana, 2007, 205hlm, 34.000
- Armijn Pane, Belenggu, Jakarta: Dian Rakyat, 2012, 160 hlm, 40.000
- Arundhati Roy. The God of Small Things, novel, Jakarta: Yayasan Obor Indonesia. 2009. 13,5x18,5 cm; 452 hlm. Rp 75.000
- Danarto, Setangkai Melati di Sayap Jibril, Yogya: Diva Press, 2016, 436 hlm, 90.000
- Dea Anugrah, Bakat Menggonggong, Kumpulan Cerita Pendek, Yogyakarta: Mojok, 2016, vii+113 hlm, 35.000
- Gabriel Garcia Marquez, Kisah-kisah Penculikan, Catatan Jurnalistik, Yogyakarta: Circa, 2016, xiv+426 hlm, 100.000
- Gabriel Garcia Marquez, Para Pelacurku yang Sendu, novel, Yogyakarta: Circa, 2016, vi+133 hlm, 60.000
- Haruki Murakami, Dunia Kafka, Novel, Jakarta: Alvabet, 2016, vi+599 hlm, 95.000
- Jorge Amado, Gabriela, Cengkih, Dan Kayu Manis, Jakarta: Serambi, 2014, 659hlm, 55.000
- Juan Rulfo, Pedro Paramo, Novel+cerpen, Yogyakarta: Gambang, 2016, vi+243 hlm, 59.000
- M.Aan Mansyur, Melihat Api Bekerja, Kumpulan Puisi, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, April 2016, 160 hlm, 20cm, 53.000
- Mario Vargas Llosa, Sang Pengoceh, Yogyakarta: Penerbit Oak, 2016, 374 hlm, Rp 92.000
- Nawal el Saadawi.Perempuan di Titik Nol.novel. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia. 2006. 11x17 cm; 174 hlm. Rp 40.000
- Puthut EA, Cinta Tak Pernah Tepat Waktu, (cover baru), Sleman: Buku Mojok, Feb 2016, 68.000
- Sunlie Thomas Alexander, Sisik Ular Tangga, Puisi, Yogyakarta: Halaman Indonesia, 2015, 115 hlm, 35.000
- Zeffry Alkatiri, Post Kolonial & Wisata Sejarah dalam Sajak, Ciputat: Padasan, 2012, xvi+192 hlm, 42.000
Pemesanan:
SMS/WA
081802717528
Telp: 0274-2872022
BBM 5A09B80A
Untuk pemesanan buku ini, silahkan sms ke 081802717528. Untuk pemesanan buku-buku yang lain silahkan lihat di http://jualbukusastra.blogspot.com BNI UGM 0117443522 a.n. Indrian Toni
Tidak ada komentar:
Posting Komentar